Please ensure Javascript is enabled for purposes of website accessibility
Berita

UPACARA BENDERA RSUD KAJEN

By Humas RSUD Kajen

Selasa, 17 September 2024 - Dilaksanakan upacara bendera bertempat di rooftop gedung poliklinik terpadu dan rawat inap RSUD Kajen. Upacara Bendera ini bertepatan dengan Hari Keselamatan Pasien Sedunia. 
Dalam sambutannya, direktur RSUD Kajen, dr. Imam Prasetyo, M.Kes kembali mengingatkan civitas RSUD Kajen terkait Enam Sasaran Keselamatan Pasien, antara lain yakni :
  1. Ketepatan identifikasi pasien
  2. Peningkatan komunikasi yang efektif
  3. Peningkatan keamanan obat yang perlu diwaspadai (high-allert)
  4. Kepastian tepat-lokasi, tepat-prosedur, tepat pasien operasi
  5. Pengurangan risiko infeksi tekait pelayanan kesehatan
  6. Pengurangan risiko pasien jatuh

Momentum Upacara Bendera ini digelar untuk meningkatkan semangat nasionalisme sekaligus membantu memperkuat kesadaran dan komitmen di kalangan civitas RSYD Kajen untuk terus memprioritaskan keselamatan pasien.

DSC02414 (1).jpg 1.73 MB